Minggu, 15 April 2012

PERSIAPAN UN DAN SEDIKIT TIPS

aku sekolah udah hampir 3 tahun di SMP kesatrian 1 semarang , dan saatnya aku akan perang menuju kemenangan . semoga aku bisa memenangkan peperangan ini , demi orangtua dan sahabat sahabatku . aku tidak ingin mengecewakan mereka . aku ingin membuat mereka menangis bahagia dan senyum bahagia untukku . aku tidak ingin , suatu saat aku mulai pasrah akan nilai ku yg tidak memuaskan diriku maupun orangtuaku serta sahabatku ...
aku ingin perjuanganku selama 3 tahun tidak  gagal di 4 hari itu !!
aku ingin perjuanganku menang dengan hasil yang memuaskan . dan hasilnya itu tidak minim tapi maxim . tapi percuma saja kalo misalnya aku hanya berbicara saja , aku akan berusaha untuk menunjukan kepada orang orang aku tidak hanya omong doang , tapi aku akan membuktikanya dengan usahaku dan doaku semoga tidak sia sia :" ...



aku punya sahabat , aku punya orangtua , aku punya banyak teman , akupun juga sering di kenal orang orang ..
aku tidak bisa mengecewakan mereka dengan kegagalanku .
aku harus buat bahagia mereka dengen kemenanganku .

semoga persiapan UN ku ini bisa berbagi  tips bagi para pelajar yg akan masuk di SMA/SMK ...

PERSIAPAN :

1. minta doa restu orangtua
2. minta doa restu saudara saudara maupun nenek kakek
3. minta doa restu temen temen SD , SMP , rumah , temen main dll (yang penting temen)
4. minta doa restu SAHABAT
5. jangan lupa sholat sunah di penuhin dan sholat 5 waktu jgn di lupakan
6. jangan buat masalah yg bisa buat pikiran buyar dan tertekan
7. jauhkan diri dari bermain yg berlebihan
8. jauhkan apa yg bisa buat kamu senang
9. prihatin perlu , karena prihatin biasanya membawa kebahagiaan dan kepuasan .
10. saat hari tiba UN jangan nervous , minta doa sama orangtuasebelum berangkat sekolah agar bisa berfikir jernih .
11. jangan lupa doa doa sering dibaca dalam hati , agar setan tidak mengganggu pikiran dan hati .


ini tips emang ga seberapa sih , tapi semoga bermanfaat :" AYOOO SEMANGAT UJIAN !!